
Tuhan...
Hari ini aku bersujud kepada Mu...
Mungkin aku selama ini mulai menjauh dari Mu
Satu persatu cobaan menghampiri saat ini
Membuat ku tersudut dan hopeless
Tuhan....
Dengan menyebut nama Mu
Aku berdoa...agar semua berlalu
Aku yakin setelah ada kesusahan pasti ada kemudahan
Semoga keesokan hari... harapan itu masih tersisa untuk ku